Rabu, 24 Februari 2010

Membuat Tabel dan Grafik Sederhana


Salah satu hal yang penting dalam pembuatan komponen pada halaman web adalah pembuatan tabel dan grafik.
Tabel dan grafik sangat dibutuhkan untuk menyampaikan informasi data dalam bentuk tabel agar mudah dipahami.
Dengan tabel, kita dapat menyampaikan sejumlah data-data tertentu dalam kemasan yang ringkas dan mudah dipahami.Sedangkan grafik dibuat untuk mengemas informasi dan data dalam bentuk grafik agar mudah dipahai juga.
Berikut ini salah satu contoh membuat tabel dan grafik secara sederhana.

Contoh 1. Pembuatan Grafik Batang Sederhana



Hasil dari codding di atas adalah sebagai berikut:



Contoh 2. Pembuatan Tabel Sederhana


Hasil dari codding di atas adalah sebagai berikut:


Beberapa contoh di atas adalah contoh pembuatan Grafik dan tabel sederhana dalam halaman web. Contoh-contoh di atas merupakan contoh dalam bentuk sederhana yang masih dapat dikembangkan lagi menjadi tampilan yang lebih indah dan menarik.
Selamat Mencoba..

0 komentar:

Posting Komentar

 

Rahma Bhie Copyright © 2009 Designed by Ipietoon Blogger Template In collaboration with fifa
Cake Illustration Copyrighted to Clarice